Skip to main content

Dua Medali Olimpiade 2008 Milik Rusia Dianulir




Komite Oliimpiade Internasional menganulir medali perak dan perunggu tim Rusia yang mereka raih pada perhelatan olimpiade 2008 di Beijing.


Seperti yang dilansir oleh portal berita Interfaks, Komite Oliimpiade Internasional mengatakan bahwa sampel tes ulang doping milik pelempar lembing Maria Abrikosovaya, yang diambil pada saat olimpiade 2008 menunjukkan adanya zat terlarang Turinabol.

Berdasarkan hal yang sama Komite Oliimpiade Internasional juga menganulir  medali perunggu cabang lari estafet 4x400 di perhelatan yang sama, karena zat Turinabol ditemukan pada sampel Denis Alekseyev.

Selain itu KOI mengatakan bahwa zat terlarang ditemukan pada sampel atlet marathon 10 ribu meter Inga Abitova, yang menempati posisi ke 6. Zat tersebut juga ditemukan pada uji doping atlet sepeda Katerina Gnidenko, yang menempati peringkat 8 pada olimpiade 2012 London pada nomor keirin dan posisi 18 pada nomor sprint.


sumber vesti.ru

Comments

Popular posts from this blog

Preposisi “в” dan “на” untuk Menunjukkan Tempat

Pada kesempatan ini saya mau sedikit share tentang penggunaan kata depan atau preposisi untuk menunjukkan tempat. Ada banyak preposisi dalam bahasa Rusia, namun pada artikel ini akan difokuskan untuk membahas “в” dan “на” untuk menjawab pertanyaan “ где ?” (dimana). Dalam bahasa Indonesia sendiri “в” dan “на” bisa diartikan dengan “di” atau “pada saat”, dsb. Namun ada beberapa situasi dasar, bagaimana menggunakan preposisi “в” dan “на”.

Galeri Foto Presentasi Pesawat Tempur MiG-35

MiG - 35      Foto: Marina Lystseva / TASS Di Lukhovitsy, kota pinggiran Moskow berlangung pertunjukan internasional pesawat temput terbaru berkemampuan multi fungsi MiG-35, yang uji terbangnya dimulai pada bulan januari. Pesawat ini akan melengkapi kekuatan armada udara Rusia.

The Eternal Brotherhood antara Rusia dan Serbia (Video)

ilustrasi oleh kraftzarco-d2zohui Penjelasan yang informatif dan menyentuh tentang persahabatan historis antara Rusia dan Serbia yang bertahan sampai hari ini.